Sabtu, 26 November 2011

Dragon Ball Episode of Bardock masih dalam proses pengerjaan.

 
Atas permintaan untuk lebih banyaknya anime Dragon Ball, telah diumumkan bahwa anime adaptasi kisah spin off karya Naho Ooishi untuk manga Dragon Ball karya Akira Toriyama, “Dragon Ball Episode of Bardock” dalam proses pengerjaan.
 
Manga Dragon Ball Episode of Bardock memiliki 3 bab dan terinspirasi oleh manga Dragon Ball asli dan anime spesial Dragon Ball Z Special 1: Bardock, The Father of Goku yang pernah ditayangkan pada tahun 1990. Dragon Ball Episode of Bardock mengikuti cerita sisi lain tentang Bardock, ayah dari Kakarot alias Son Goku. Seperti yang dikutip megindo.net dari www.jefusion.com, manga tersebut diterbitkan dari bulan Juni hingga Agustus tahun ini. [Asun/Megindo.net]

Band visual key misterius VSK mengcover lagu-lagu AKB48 untuk album debut mereka


"Masked Visual-kei band" VSK akan merilis album debut mereka "GOD SONGS" pada tanggal 9 Desember.
Ada yang menarik mengenai band ini, band ini masih misterius, seperti rincian tentang latar belakang mereka masih belum terungkap, dan belum diketahui pasti. VSK akan merilis debut album yang mencakup 10 lagu top hits dari AKB48 (idol group populer di jepang) itu dengan irama ROCK

AKB48

Album ini akan menjadi kombinasi yang menyenangkan dari visual kei rock dan musik idola, yang harus membuktikan menjadi proyek yang menarik bagi dunia untuk mendengarkan album ini setelah dirilis.


Daftar lagu AKB48 untuk Album "GOD SONG" di bawah ini!
 


 Track List

01. Heavy Rotation
02. Iiwake Maybe
03. Ponytail to Shushu
04. Oogoe Diamond
05. 10nen Zakura
06. Beginner
07. RIVER
08. Namida Surprise!
09. Everyday, Kachuusha
10. Aitakatta


Berikut ini lagu-lagu AKB48 yg telah di remake VSK...




dan ini adalah video lagu originalnya (AKB48)